Namun, film-film yang tersedia di Iflix kebanyakan adalah film-film Asia.
3. VIU
Aplikasi VIU memang cukup popular, selain karena iklannya yang muncul dimana-mana, VIU juga digemari oleh para pecinta drama korea (drakor) karena film-filmnya yang lengkap.
VIU menampilkan berbagai film Asia, namun sayangnya meski memiliki banyak variasi film dan drama tidak semua dapat diakses.
BACA JUGA:Viral! Mobil Pengisi Uang Rp 4,8 Milyar Dibawa Kabur, Tersangka Pegawai Pengawalan
BACA JUGA:Nama Bakal Calon Presiden 2024 Usungan PDIP Sudah Ada di Kantong Megawati!
Untuk mengakses secara lengkap maka penonton perlu untuk berlangganan ke premium.
4. MAXstream
Maxsream adalah aplikasi menonton yang sangat lengkap karena tidak hanya tersedia film saja melainkan juga serial TV, acara olahraga, sampai kartun.
Namun, aplikasi MAXstream hanya dapat diakses oleh pengguna kartu telkomsel saja, meski begitu banyak film menarik dan terbaru yang dapat diakses di MAXstream.
Banyak promo menonton film juga yang tersedia.
5. Tubi TV
Tubi TV adalah aplikasi dengan pilihan tontonan yang beragam mulai dari film, kartun, acra stand up, documenter, hingga film klasik dapat diakses melalui Tubi TV.
BACA JUGA:Dompet Dhuafa Gelar Festival Jakarta Humanity 2023
BACA JUGA:Progres Capai 84 Persen, KAI: Kereta Cepat Jakarta - Bandung Siap Beroperasi Juli 2023
Namun, terjemahan Bahasa Indonesia belum tersedia di aplikasi ini, selain itu juga seringkali muncul tayngan iklan disela-sela pemutaran filmnya.