Kecil Kemungkinan Mason Greenwood Kembali Masuk Skuad MU, Ten Hag Buat Pernyataan Tegas

Sabtu 04-02-2023,17:37 WIB
Reporter : Dimas
Editor : Dimas

Manajer MU, Erik ten Hag tak ingin mendahului internal Manchester United soal kondisi Mason Greenwood saat ini.

Ten Hag mengaku masa depan Greenwood adalah tergantung keputusan internal MU.

Sehingga ia pun tak bisa berkomentar banyak terkait masalah dan nasib pemainnya itu.

"Saya tidak bisa banyak berkomentar apapun, saya mengacu pada pernyataan klub (perihal situasi Greenwood).

BACA JUGA:Mason Greenwood, Potret Remaja Kaya Raya yang Salah Asuhan

"Seperti yang saya katakan, saat ini, saya tidak dapat memberikan komentar tentang prosesnya. Saya tidak bisa mengatakan apa-apa tentang itu," tegas Ten Hag.

Kategori :