JAKARTA, DISWAY.ID-- Jagad Maya tengah ramai membicarakan sebuah video viral dengan narasi pengemudi ancam patahkan leher Wali Kota Medan Bobby Nasution.
Pengendara mobil awalnya menolak membayar parkir elektronik (e-Parkir). e-Parkir merupakan program pemerintahan Wali Kota Medan Bobby Nasution dalam mengoptimalkan penarikan tarif parkir dan meminimalisir pungutan liar di Kota Medan. BACA JUGA:Thomas Doll Resmi Jadi Pelatih Baru Persija Jakarta, Katanya Sudah Tidak Sabar "Sorang pria pengendara mobil malah menantang Bapak Walikota Medan Bobby Nasution @bobbynst hanya karena menolak atau tak mau membayar e-Parking yang tagih oleh petugas parkir di Jalan Rahmadsyah, Kota Medan, Sabtu (23/04/2022)" tulis narasi video viral tersebut. Dalam videonya, pria itu terdengar menantang mau mematahkan leher Bobby. BACA JUGA:10 Tips Polri ke Masyarakat untuk Mudik Aman, Sehat dan Bahagia Dirinya juga mengancam akan mematahkan leher petugas parkir yang tengah menarik pembayaran e-Parkir. https://www.facebook.com/groups/489619899376950/permalink/508644594141147/ Sambil mengarahkan kamera video, tukang parkir terlibat perdebatan dengan pengendara mobil. Pria itu menolak membayar parkir menggunakan e-tol atau mesin e-Parking yang disediakan Pemkot Medan. BACA JUGA:Ledakan Dahsyat, Satu Rumah di Jogja Hancur, 8 Lainnya Rusak "Kau panggil Bobby kemari, biar kupatahkan leher pak Bobby itu sekalian," kata pria itu kepada petugas parkir. "Mau kau, atau kau kupatahkan leher kau," ucapnya lagi. Petugas parkir meminta ke pria itu agar mau membayarnya dengan e-Parking, karena sudah menjadi peraturan Pemkot Medan. BACA JUGA:Tiga Pasar Tumpah di Tangerang Ini Jadi Biang Macet Mudik Lebaran 2022 "Pakai e-tol (kartu uang elektronik) bang," pinta ke pria itu. "Siapa yang ngajari kau pakai ginian, siapa," timpal pria mengenakan kacamata ini sambil kembali meminta untuk memanggil Bobby. Dihubungi wartawan, Kabid Parkir Dishub Medan, Nikmal Fauzi Lubis mengaku pihaknya sudah mendapat laporan adanya video viral seorang pria keberatan membayar parkir dengan e-Parking. “Sudah dapat laporan, ini sedang penelusuran,” ujarnya singkat.Viral Seorang Pria Mau Patahkan Leher Wali Kota Medan Bobby Nasution
Minggu 24-04-2022,08:28 WIB
Reporter : Khomsurijal Wahibudiyak
Editor : Khomsurijal Wahibudiyak
Tags : #wali kota medan
#viral video
#viral leher bobby
#tarif parkir
#pembayaran parkir
#patahkan leher
#e-parking
#bobby nasution
Kategori :
Terkait
Jumat 01-11-2024,22:59 WIB
KPK Sebut Bobby Nasution Tak Klarifikasi Soal Penggunakan Jet Pribadinya
Minggu 20-10-2024,11:52 WIB
Kaesang-Bobby Disoraki saat Pelantikan Presiden Prabowo-Gibran, Warganet: Ini Momen Terkocak
Senin 30-09-2024,12:20 WIB
Bareskrim Update Video Syur Oknum Guru dan Siswinya di Gorontalo, Turun Tangan Asistensi Dugaan Pelecehan
Kamis 26-09-2024,18:34 WIB
Viral Potret Mesra Bobby Nasution dan Clara Wirianda Jadi Perbincangan Netizen di Medsos, Benarkah?
Terpopuler
Jumat 22-11-2024,04:05 WIB
Datuk ITB
Kamis 21-11-2024,18:48 WIB
Jadwal Tayang MAMA Awards 2024 di Indonesia, Mulai Jam Berapa? Jangan sampai Ketinggalan
Jumat 22-11-2024,07:30 WIB
5 Aplikasi Penghasil Uang Terbukti Membayar, Cuma Selesaikan Tugas Saldo Masuk Rekening!
Jumat 22-11-2024,13:25 WIB
Profil AKP Ryanto Ulil Anshar, Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Tewas Ditembak Kabag Ops
Terkini
Jumat 22-11-2024,16:40 WIB
Firli Bahuri Akhirnya Bakal Diperiksa, Lagi!
Jumat 22-11-2024,16:30 WIB
Britama Bisnis, Makin Mudah Kelola Bisnis
Jumat 22-11-2024,16:20 WIB
Warga Ciledug Dihebohkan dengan Penemuan Mayat Gantung Diri Diatas Pohon
Jumat 22-11-2024,16:18 WIB