Profil Irjen Karyoto, Kapolda Metro Jaya Baru, Sebelumnya Jadi Deputi Penindakan KPK

Kamis 30-03-2023,17:14 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan

Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) 2022 miliknya, Irjen Karyoto melaporkan harta senilai Rp7,7 miliar (yang dikurangi utang Rp900 juta).

BACA JUGA:Polisi Sebut Satu Tersangka Penipuan Travel Naila Residivis Kasus Sama

Secara rinci, nilai hartanya itu terbagi menjadi Rp5,7 miliar yang terdiri dari tujuh tanah dan bangunan di Sleman dan Garut.

Kemudian, tiga alat transportasi dan mesin senilai Rp1,7 miliar, harta bergerak lainnya Rp500 juta, serta kas dan setara kas senilai Rp650 juta.

BACA JUGA:Komjen Agus Andrianto Bantah Istrinya Terlibat di PT CLM

Karyoto belum lama ini juga menjadi ramai diperbincangkan gegara dilaporkan ke Dewan Pengawas KPK. Hal ini terkait etika dan ketidakprofesionalitas saat menyelidiki kasus Formula-E. 

Tak lama setelah laporan itu, Ketua KPK Firli Bahuri merekomendasikan Karyoto kembali ke Institusi Polri, Februari 2023 lalu. Firli Bahuri sendiri membantah rekomendasi itu terkait dengan laporan kasus Formula E.

Kategori :