Berhati Mulia! Andika Kangen Band Ternyata Punya Panti Asuhan, Dibangun dari Uang Hasil Jerih Payah Sendiri

Senin 25-04-2022,16:58 WIB
Reporter : Risto Risanto
Editor : Risto Risanto

Ia pernah bekerja sebagai tukang es cendol dan tukang kuli bangunan juga.

BACA JUGA:Taliban Larang TikTok dan PUBG, Katanya: Merusak Generasi Muda!

BACA JUGA:Virus Baru Gegerkan Tiongkok, Shanghai Masuki Masa Suram

Pekerjaan apapun rela dilakukannya demi bisa mempunyai uang untuk rekaman lagu.

"Kami lahir dulu ditempat gak enak, yang dulu kalau rekaman harus jual es dawet, es cendol, kerja bangunan ngumpulin duit," tukasnya.

Pelantun Cinta Sampai Mati itu pernah berikan tanggapan terkait pencibir dirinya. Ia juga merasa santai dan berusaha tak pedulikan orang-orang yang telah meledeknya.

Pernyataan pria yang disapa Babang Tamvan itu kemudian ramai dibagikan oleh sejumlah akun media sosial Instagram, salah satunya @lambegosiip.

BACA JUGA:H-9 Lebaran, 70 Ribu Pemudik Menyeberang Lewat Pelabuhan Merak

BACA JUGA:Paguyuban Pedagang Rest Area Pasar Tambak Siap Sambut Pemudik

"Kalau lu ngomongin gue terseralah, kayaan gue intinya gitu kan," ujar Andika

"Kalau yang ngomongin lebih kaya?" sahut Vincent. 

Andika pun menyinggung soal primitif, karena menurutnya orang yang bekecukupan dan lebih kaya darinya tak mungkin akan mencibir orang lain.

"Nggak mungkin, kalau orang kaya itu pemikirannya nggak primitif pasti. Orang yang kaya itu pasti cerdas, kalau dia kayanya dari orangtua beda, kalau dia kaya dari perjuangan in shaa Allah enggak," ujarnya.

BACA JUGA:Ingat! Ini 5 Tips Jaga Daya Tahan Tubuh saat Mudik di Masa Pandemi, Jangan Sampai Diremehkan Lho

BACA JUGA:Langka! Hujan Ikan Terjadi Setiap Tahun di Kota Ini, Anehnya Warga Tak Melihat Apapun dari Langit

Kategori :