JAKARTA, DISWAY.ID - Filter foto AI belakangan tengah viral dan digandrungi masyarakat.
Tak terkecuali bagi kalangan selebritis Tanah Air yang ikut terkena 'virus' AI.
Terbaru, ada yang bikin heboh dunia maya dan turut diikuti para artis, yaitu tren AI Korea.
Sederet selebritis cantik Tanah Air mengubah fotonya dengan teknologi AI agar memiliki penampilan makeup natural ala Korea Selatan.
Penampilan mereka pun sukses bikin pangling netizen.
Seperti apa?
Langsung saja yuk, simak ulasannya berikut ini.
BACA JUGA:Belanja Yuk! Berikut Daftar Katalog Promo JSM Superindo Hari Ini, Jumat 16 Juni 2023
BACA JUGA:Sinopsis Drama Korea Revenant, Ketika Kim Tae Ri Jadi Wanita yang Kerasukan Iblis
Potret Selebriti Ikut Tren Filter Foto AI Korea
1. Titi Kamal
Titi Kamal jadi salah satu artis yang 'mendadak Korea' setelah menggunakan filter viral ini, nih!
Istri Christian Sugiono bahkan meminta saran netizen nama apa yang cocok untuknya jika jadi orang Korea seperti di foto.
2. Tasya Farasya