Pendukung Anies Baswedan Minta Pemerintah Fokus Urus Masalah Stunting

Selasa 01-08-2023,18:50 WIB
Reporter : Intan Afrida Rafni
Editor : Reza Permana

Adapun kegiatan Musyawarah Reboan tersebut telah dilakukan hingga lebih dari 10 kali dan mencatat banyak topik terkait ketidakadilan yang menjadi pembicaraan masyarakat.

BACA JUGA:Pangling! Gaya Luna Maya Tampil di Premier Film Suzanna, Pakai Kemben Emas Super Seksi

Secara terpisah, Sekjen Sekretaris Kolaborasi Indonesia (SKI) menerangkan Musyawarah Reboan digelar warga secara rutin setiap Rabu di setiap desa.

“Musyawarah ini akan menjadi forum bertemunya seluruh elemen perubahan, mulai dari anggota kelompok pendukung Anies, anggota partai Koalisi Perubahan untuk Persatuan, hingga warga masyarakat yang mendukung perubahan dalam Pemilu 2024,” tutup Jati.

Kategori :