BACA JUGA:Simulasi Angsuran KUR Mandiri 2023 Rp 100 Juta, Siapkan KTP dan NPWP
Kalian bisa menyimak beberapa persyaratan wajib pengajuan KUR Bank Mandiri Tahun 2023:
1. Berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah.
2. Calon debitur migran harus minimal berusia 18 tahun dan harus menyertakan surat izin bekerja di luar negeri dari orang tua atau wali.
3. Peminjam tidak memiliki riwayat kredit sebelumnya.
4. Tidak terdaftar dalam Daftar Hitam Nasional sebagai individu yang dilarang menarik cek atau memiliki bilyet giro tanpa dana.
BACA JUGA:Syarat Pengajuan KUR Mandiri Terbaru 2023 Bunga 6 Persen, Lengkap dengan Tabel Angsurannya
Dokumen-dokumen yang harus disiapkan untuk pengajuan KUR adalah sebagai berikut:
- Untuk KUR Super Mikro, KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR Khusus:
1. Izin usaha dengan SKU Mikro Kecil Menengah.
2. Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP).
3. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) untuk limit di atas Rp. 50 juta.
4. Fotokopi Kartu Keluarga (KK).
5. Fotokopi Surat / Akta Nikah / Cerai (bagi yang menikah/cerai).
6. BPJS Ketenagakerjaan khusus untuk KUR Kecil dan KUR Khusus dengan plafon di atas Rp. 100 juta.
BACA JUGA:Intip Jalan Pintas Pengajuan Pinjaman KUR BRI Agar Cepat di Acc, Lakukan Langkah Penting Ini