Identitas Jasad Ibu dan Anak di Cinere yang Sudah Berwujud Tengkorang Diungkap Polres Metro Depok

Jumat 08-09-2023,09:24 WIB
Reporter : Rafi Adhi Pratama
Editor : Reza Permana

"(Ditemukan, red) Di Perum Bukit Cinere Indah," ucap Kepala Urusan Humas Polres Metro Depok Iptu Made Budi kepada wartawan, Kamis 7 September 2023.

Mereka ditemukan pada Kamis 7 September sekitar pukul 09.30 WIB.

Kategori :