Kembali Akur, Fandy Christian dan Dahlia Poland Bahagia Rumah Impian Segera Rampung

Rabu 08-11-2023,12:51 WIB
Reporter : Amanda Fanny
Editor : Amanda Fanny

BACA JUGA:Heboh! Dahlia Poland Bongkar Chat Mesra Fandy Christian dengan Lawan Mainnya di Sinetron, Fix Selingkuh?

BACA JUGA:Baru Nikah Sebulan, Hana Hanifah Ngaku Diselingkuhi Suami, Berniat Ajukan Cerai

Menurut Fandy, rumah ini dibangun sejak awal COVID-19 merebak di Indonesia. 

Fandy pun bersyukur akhirnya ia dan Dahlia bisa segera menempati rumah yang dibangun sejak 2021 itu. 

Untuk membangun rumah impiannya dengan Dahlia, Fandy Christian menyebut butuh waktu yang tak singkat. 

Apalagi ia memulai semua proses pembangunan itu pada masa pandemi COVID-19 di tahun 2021 lalu.

"Dari tanah terus bangun pelan-pelan dan jadi. (Prosesnya juga enggak mudah) 2020 kena pandemi, 2021 juga, ya, gua mulai juga lebih ke web series dan film, start 2022 akhir gua sinetron," pungkasnya.

Kategori :