Setlist yang dibawakan pada saat NCT DREAM menggelar konser di Seoul, Korea Selatan ini bisa menjadi acuan untuk NCTzen Indonesia.
Jika mengacu dari konser di Korea Selatan, sebanyak 29 lagu yang dibawakan oleh Mark cs.
BACA JUGA:Viral! Member NCT DREAM dan aespa Dance TikTok Challenge, Fans Menjerit
BACA JUGA:NCT 127 Bakal Gelar Fansign Tatap Muka di Jakarta, Simak Ketentuannya!
Adapun prediksi setlist lagu konser NCT DREAM di GBK mengacu dalam penampilannya di Seoul, Korea Selatan sebagai berikut.
- Box
- 119
- SOS
- Go
- Poison
- Drippin
- Arcade
- We Go Up
- Bungee
- Walk With You
- Never Goodbye
- Breathing
- Unknown
- Tangerine Love
- Yoghurt Shake
- Pretzel
- Candy
- Dream Run
- Better Than Gold
- Fireflies
- Hello Future
- Broken Melodies
- Skateboard
- ISTJ
- Smoothie
- Blue Wave
- Dive Into You
- ANL
- Like We Just Met
NCT DREAM Jadi Boy Group Pertama Gelar Konser di GBK
Sebelumnya, SM Entertainment telah mengumumkan sejumlah kota yang masuk ke dalam rangkaian tur ketiga NCT DREAM.
Jakarta, Indonesia menjadi salah satu kota yang masuk ke dalam konser bertajuk " THE DREAM SHOW 3: DREAM()SCAPE".
BACA JUGA:Kecelakaan Motor, Taeil NCT Dipastikan Absen dari Konser 'NCT Nation: To The World'
BACA JUGA:Taeil NCT Kecelakaan Motor, Alami Patah Tulang Paha dan Segera Dioperasi
Dyandra Global selaku pihak promotor yang memboyong NCT DREAM mengumumkan bahwa konser akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) pada 18 Mei 2024.
Dengan begitu, NCT DREAM menjadi boy group pertama yang menggelar konser di SUGBK.
Selain itu, NCT DREAM menjadi grup kedua usai BLACKPINK yang lebih dulu menggelar konser di SUGBK.
Harga Tiket Konser NCT DREAM di GBK
Harga tiket konser NCT DREAM di GBK dijual dengan beberapa kategori yang dimulai dari Rp1.050.000 hingga Rp3.350.000.
BACA JUGA:Lirik dan Terjemahan Lagu SOS Dipopulerkan NCT Dream, Meluncur di Album Baru