Polri Kirim Anggotanya ke Thailand Untuk Buru Gembong Narkoba Fredy Pratama

Senin 03-06-2024,08:53 WIB
Reporter : Anisha Aprilia
Editor : Reza Permana

Mukti menjelaskan, permintaan barter itu sudah disampaikan kepada pihak Thailand. Ia pun menyebut, negosiasi itu sudah disepakati agar Fredy Pratama yang berada di hutan Thailand segera ditangkap dan diserahkan ke Indonesia.

“Insyaallah sudah (disepakati),” ujar Mukti.

Kategori :