5 Cara Mengatasi Layar HP yang Bergerak Sendiri, Mudah dan Tidak Perlu Biaya Mahal!

Minggu 09-06-2024,13:00 WIB
Reporter : Rury Pramesti
Editor : Rury Pramesti

Maka dari itu, pengguna disarankan agar dapat menutup semua aplikasi di latar belakang untuk salah satu solusi supata bisa mengatasi layar HP yang bergerak sendiri.

Untuk menutup aplikasi di latar belakang, caranya bisa berbeda-beda di tiap HP. Jika di iPhone, pengguna bisa mengusap layar bagian bawah ke atas hingga muncul daftar aplikasi di latar belakang.

Setelah itu, pengguna pun dapat mengusap ke atas aplikasi agar dapat menutupnya.

4. Update Sistem Operasi HP

Cara selanjutnya untuk mengatasi layar HP yang bergerak sendiri, yaitu cobalah update atau memperbarui sistem operasi perangkat lunaknya atau software.

Dengan mengipdate software biasanya akan membawa sejumlah perbaikan, termasuk juga perbaikan yang terjadi pada masalah layar.

BACA JUGA:Cara Efektif Buat Video TikTok Cepat Tembus FYP, Viewers Auto Bertambah Banyak!

Jika sudah ada tersedia versi software atau sistem operasi terbaru, pengguna disarankan untuk segera update sistem supaya bisa bantu atasi WiFi lemot di HP.

Caranya, penggunya dapat melakukannya lewat menu pengaturan pembaruan perangkat lunak yang ada di HP.

5.  Lakukan Factory Reset

Berikutnya, sebagai pengguna HP yang mengalami masalah layar HP bergerak sendiri dapat menggunakan cara, yaitu factory reset pada HP agar bisa mengembalikan sistem perangkat ke setelan awal pabrik.

Cara ini sangat berguna agar membuat sistem perangkat kembali normal serta dapat menghapus gangguan yang menjadi layar HP bergerak sendiri.

BACA JUGA:Cara Transfer ke Semua Bank Lewat BSI Mobile, Berikut Langkahnya

Jika pengguna ingin melakukan factory reset, caranya pun akan berbeda untuk di tiap HP.

Contoh, apabila ingin factory reset HP Android Xiaomi, pengguna dapat langsung pergi ke menu 'Setelan', lalu pilih menu “Tentang Telepon”.

Kemudian, klik pilihan opsi “Setel Ulang Pabrik” dan langsung tekan “Hapus Data”.

Kategori :