Ini Penyebab Usia Muda Tapi Sudah Pikun, Spesialis Neurologi Unair: Jaga Kesehatan Otak

Sabtu 20-07-2024,14:23 WIB
Reporter : Annisa Zahro
Editor : Dimas Chandra Permana

BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Makan Buah di Pagi Hari, Baik untuk Metabolisme dan Sistem Kekebalan Tubuh

BACA JUGA:Doktor FKUI Ungkap 22,91 Persen Siswa SMA di Jakarta Berisiko Terpapar Infeksi Menular Seks

Sering melakukan senam otak, seperti bermain alat musik, bermain catur, bermain puzzle, dan mengisi teka-teki silang (TTS) juga bermanfaat memperkuat daya ingat.

"Aktif bersosialisasi, seperti mengikuti kegiatan reuni, arisan, PKK, menjadi sukarelawan, mengikuti kegiatan keagamaan," tambahnya.

Ia menjelaskan kaitan antara bersosialisasi dengan memperkuat daya ingat.

"Dengan bersosialisasi, kita akan membuat otak tetap aktif bekerja. Karena saat bersosialisasi, tidak jarang kita mendapatkan informasi baru atau bisa juga informasi lama yang kita panggil kembali," tuturnya.

BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Makan Buah di Pagi Hari, Baik untuk Metabolisme dan Sistem Kekebalan Tubuh

BACA JUGA:Ketahui Deteksi Dini Kanker Paru dengan Teknologi EBUS, Pengobatan Lebih Tepat

Dengan begitu, otak akan bekerja untuk berpikir dan mengambil keputusan, mencari solusi, atau berhitung.

"Bersosialisasi juga diharapkan membuat kita terhindar dari stres," tandasnya.

Cara memperkuat daya ingat yang bisa diterapkan setiap hari selanjutnya adalah membuat jadwal kegiatan dan memberi tanda jika sudah dilaksanakan.

Ia pun menyarankan untuk banyak membaca buku dan menghafal, seperti nomor telepon, tanggal penting, dan sebagainya.

Kategori :