Pasca Kematian Aulia Risma Lestari, Kesehatan Mental Dokter PPDS Jadi Sorotan Kemenkes-IDI

Jumat 16-08-2024,04:33 WIB
Reporter : Annisa Zahro
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Hasto Dengar Ada Menteri yang Pernah Sampaikan Keinginan Jokowi Jadi Ketum PDIP

Di sisi lain, Ketua PP IDI juga menyoroti pentingnya dukungan mental bagi para peserta PPDS selama menjalani pendidikan.

"Kami ingin menekankan pentingnya dukungan kesehatan mental selama pendidikan," tambahnya.

Budi menambahkan bahwa pihaknya juga mendorong pembentukan pusat krisis trauma center untuk mengevaluasi kesehatan mental secara periodik peserta pendidikan dokter dan dokter spesialis di institusi pendidikan kedokteran dan juga rumah sakit pendidikan.

"Baik Kemenkes maupun IDI juga mengimbau masyarakat untuk menghormati proses penyelidikan yang masih berjalan," pungkasnya.

Kategori :