AION Hyptec HT Segera Produksi Lokal Mei 2025, Andry Ciu: Harga Gak Berubah

Kamis 17-10-2024,13:44 WIB
Reporter : Reza Permana
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Video Terakhir Liam Payne 1 Jam sebelum Meninggal Dunia Viral, Tengah Habiskan Liburan dengan Kekasihnya

Hyptec HT sendiri telah menggunakan 100 persen AEP (AION Electric Platform), sasis berteknologi mutakhir yang mampu menjaga keseimbangan kendaraan secara sempurna. 

Dalam meningkatkan keamanan dalam berkendara juga telah dilengkapi dengan berbagai fitur keselamatan canggih yang tergabung dalam ADAS serta dukungan sistem pengereman darurat dan stabilitas kontrol dari ABS (Anti-lock Braking System) dan EBD (Electronic Brakeforce Distribution). 

Ditambah lagi dengan adanya kamera 360 derajat dan sistem navigasi yang terkoneksi dengan smartphone, menciptakan pengalaman berkendara dan perlindungan maksimal bagi pengemudi dan penumpang.

Selain kenyaman penumpang baridepan, untuk penumpang baris kedua juga menjadi perhatian khusus dari AION, di mana kursi baris kedua Hyptec HT juga memiliki legroom yang sangat luas.

BACA JUGA:6.757 Personel Gabungan Siaga Saat Pelantikan Prabowo-Gibran

BACA JUGA:Karyawan Koperasi Dirantai Atasan Karena Banyak Nasabah Gagal Bayar Cicilan Pinjaman di Tangerang

Kursi baris kedua dapat direbahkan hingga 143 derajat, tatapan kaki pada bagian kiri, serta sebuah meja kecil atau tray yang dapat digunakan penumpang sebelah kiri atau tepatnya berada di belakang jok pengemudi.

Tentunya melakuka perjalanan semakin nyaman dengan kapasitas bagasi yang sangat luas mencapai 670 liter dan jika kursi baris kedua dilipat ruang bagasi menjadi 1.802 liter.

Kategori :