Daftar Miliarder Terbanyak di Asia Versi Data Terbaru Forbes, Indonesia di Urutan Berapa?

Sabtu 26-10-2024,14:14 WIB
Reporter : Subroto Dwi Nugroho
Editor : Subroto Dwi Nugroho

BACA JUGA:Inovasi Cabup Nganjuk Ita Triwibawati Akan Ubah Padi Jadi Beras, Netizen: Yang Kita Makan Selama ini Adalah Gabah

BACA JUGA:Potongan Upah Bapeda Kota Semarang terkait Dugaan Korupsi Pengadaan Barang-Jasa Diusut KPK

Jakarta sebagai pusat ekonomi berhasil menarik banyak pengusaha dan investor besar.

Sektor properti, perbankan, serta sumber daya alam seperti batu bara dan kelapa sawit yang berkontribusi signifikan terhadap jumlah miliarder di Indonesia meliputi

Salah satunya Budi Hartono dari Djarum Group dan Anthoni Salim dari Salim Group menjadi contoh miliarder yang ada di Indonesia.

2. Singapura

Singapura, yang dikenal sebagai pusat keuangan global, dan banyak menarik kekayaan melalui sektor keuangan, teknologi, dan real estate.

BACA JUGA:DWP KJRI Dubai Perkenalkan Talenta Wanita Indonesia Melalui Pagelaran Batik

BACA JUGA:Luar Biasa, Pelindo Raih Tiga Penghargaan di CSR Awards 2024

Kebijakan perpajakan yang menguntungkan serta stabilitas politik menjadikan Singapura pilihan utama bagi para miliarder, baik di Asia maupun dunia. 

Miliarder Singapura sebut saja Eduardo Saverin, salah satu pendiri Facebook, dan keluarga Ng dari Far East Organization, yang memilih Singapura sebagai tempat tinggal.

3. Thailand

Selain Indonesia dan Singapura, Thailand juga memiliki populasi miliarder yang cukup signifikan. Bangkok, sebagai pusat bisnis dan perdagangan, menjadi rumah bagi banyak pengusaha sukses.

Sektor-sektor yang mendominasi kekayaan di Thailand meliputi perbankan, real estate, dan barang konsumen.

BACA JUGA:Curhat Penumpang Rosalia Indah Laptop Diganti Buku Besar: Mana Janji Kalian?

BACA JUGA:Kronologi Kecelakaan Kapal Tim Monitoring KPK saat Meninjau Keramba Budidaya Lobster

Kategori :