Menkes Bicara Kaji Program Skrining Gratis di Tiap Hari Ulang Tahun Masyarakat

Kamis 31-10-2024,21:04 WIB
Reporter : Annisa Amalia Zahro
Editor : Fandi Permana

Rencananya, pemeriksaan gratis ini akan dilakukan di puskesmas dan sekolah-sekolah.

Budi menyebut bahwa nantinya setiap warga yang tengah berulang tahun dapat langsung mendatangi puskesmas untuk untuk melakukan skrining gratis ini.

"Kita menggunakan basis data Dukcapil untuk melakukan implementasi program ini."

Kategori :