Canggih, Rekrutmen Bankir Muda Danamon Gunakan Teknologi AI dan Gamification

Selasa 03-12-2024,14:28 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan

Melalui langkah ini, Danamon optimis dapat menarik dan mencetak bankir muda yang unggul, tidak hanya untuk mendukung kebutuhan Perusahaan saat ini,

Tetapi juga untuk pertumbuhan masa depan serta mampu memberikan kontribusi yang lebih besar bagi perekonomian nasional. 

Sebagai salah satu institusi keuangan terkemuka di Indonesia, Danamon terus menunjukkan dedikasinya dalam menciptakan solusi keuangan inovatif yang berkelanjutan,

Selaras dengan nilai-nilai perusahaan dan memberikan nilai tambah untuk seluruh pemangku kepentingan.

Kategori :