BPBD tetap proaktif dalam penanganan bencana dengan menggandeng berbagai pemangku kepentingan, termasuk Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS).
BACA JUGA:BISKITA Trans Wibawa Mukti Bekasi Resmi Beroperasi, Ini Rute dan Jam Operasionalnya
"Kami juga sudah koordinasi dengan BBWS Ciliwung Cisadane agar segera ditindaklanjuti," tutup Dodi.