Harapan pun disampaikan untuk kepemimpinan Pramono Anung dan Rano Karno yang akan memimpin Jakarta dalam lima tahun mendatang.
"Kami berharap kepemimpinan Pramono Anung dan Rano Karno bisa membawa Jakarta lebih maju dan lebih baik. Tantangan besar yang dihadapi adalah proses transisi pemindahan ibukota ke Kalimantan Timur, yang harus berlangsung dengan baik," tutup Riza Patria.