Benarkah PT GPU di Sumsel Tak Patuhi Hukum? Begini Kata Haris Azhar

Kamis 23-01-2025,06:22 WIB
Reporter : Risto Risanto
Editor : Risto Risanto
Benarkah PT GPU di Sumsel Tak Patuhi Hukum? Begini Kata Haris Azhar

Haris yang juga kuasa hukum Halim Ali (pemilik PT SKB) itu pun menegaskan PT GPU sepatutnya menghentikan aktivitas pertambangan batu bara di lokasi sengketa dan menghormati putusan MA.

"Jangan asal main tambang saja, apalagi sampai mengerahkan aparat," tutur mantan Koordinator KontraS tersebut.

Kategori :