
Kondisi ini tidak bisa dibiarkan berlarut-larut. Butuh jalan keluar untuk mengembalikan idealisme yang semakin keropos. PBNU butuh diingatkan untuk kembali pada pelayanan umat dan kaum mustad’afin. Istana memang bisa memukau, bahkan bagi yang tak siap, malaikatpun berubah identitas, kata Prof. Mahfud. Karena itu dalam krisis multidemensi, kita seperti kehilangan keteladanan pemimpin yang berjiwa malaikat. Ini yang menjadi agenda besar warga NU di masa mendatang. (*)
*) Penulis adalah Alumni Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri; Alumni Universitas Al-Azhar, Mesir, Dept. Theology and Philosophy; Alumni Universiti Kebangsaan Malaysia, Dept. Politic and Strategy; Alumni Universiti Malaya, Dept. International Strategic and Defence Studies; Pengasuh Pondok Pesantren Bina Insan Mulia, Cirebon; Wakil Ketua Pimpinan Pusat Rabithah Ma’ahid Islamiyah (Asosiasi Pondok Pesantren se-Indonesia); Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Periode 2010-2015.