Saat Michael membutuhkan transplantasi jantung darurat dan dirinya tak mampu, John berjanji melakukan segalanya untuk menyelamatkan anaknya.
6. Sabtu, 15 Februari 2025
-
Dragonheart: Battle for the Heartfire
Film Dragonheart: Battle for the Heartfire menjadi jadwal Bioskop Trans TV minggu ini selanjutnya yang bisa disaksikan.
BACA JUGA:Sinopsis Drama China Love of the Divine Tree, Takdir Cinta Deng Wei dan Julia Xiang!
Ketika King Gareth meninggal, cucu-cucunya menggunakan kekuatan yang mereka warisi dari Drago untuk saling berebut tahta. Namun, saat sumber kekuatan Drago dicuri, keutuhan kerajaan dalam bahaya.
-
Jiu Jitsu
Saat sesosok alien muncul menyerang, sebuah order kuno meminta bantuan pada seorang pahlawan amnesia.
Mereka harus mengembalikan ingatannya dan melawan alien bersama-sama demi menyelamatkan dunia.
7. Minggu, 16 Februari 2025
-
Total Recall
Bagi pekerja pabrik Douglas Quaid, meskipun dia sudah memiliki istri yang cantik, keinginan untuk mencoba permainan sebagai agen rahasia virtual sepertinya terlihat lebih menarik.
Akan tetapi, saat prosedur rmainan berjalan keliru, Quaid malah menjadi buronan yang dikejar polisi.
-
Underworld
Selene, prajurit vampir cantik, berhasil bertahan dalam perang antara vampir dan ras manusia serigala. Ia jatuh cinta pada Michael, manusia yang diburu oleh serigala untuk sebuah alasan misterius.