
Dekatkan atau tempelkan ponsel ke mesin pemindai NFC yang tersedia di tempat pembayaran
5. Konfirmasi pembayaran
Tunggu hingga sistem mengonfirmasi transaksi berhasil
BACA JUGA:Ramai Transaksi QRIS Kena PPN 12 Persen, Cek Faktanya Menurut Kemenkeu
Keunggulan QRIS Tap NFC
Lebih cepat dan praktis karena tidak perlu memindai QR secara manual
Aman dan terintegrasi dengan sistem keamanan perbankan yang terpercaya
Mendukung transportasi umum seperti MRT, LRT, dan TransJakarta
Bagian dari ekosistem digital yang mendorong transformasi pembayaran di Indonesia
Menurut Direktur Utama Bank DKI, Agus H Widodo, fitur ini menjadi solusi pembayaran non tunai yang lebih efisien bagi pengguna transportasi umum di Jakarta.
Dengan hadirnya QRIS Tap NFC, masyarakat kini bisa menikmati transaksi yang lebih mudah dan efisien dalam berbagai aktivitas sehari hari.