DFSK dan SERES Gelar Diskusi Manfaat Mobil Listrik Untuk Bisnis Bareng Helmi Yahya

Kamis 01-05-2025,13:44 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan

Program Penjualan di PEVS 2025

Selama pameran PEVS 2025 berlangsung, PT Sokonindo Automobile menawarkan berbagai penawaran penjualan menarik untuk para konsumen. 

Diantaranya kesempatan untuk memenangkan lucky dip dengan total nilai ratusan juta rupiah untuk setiap pembelian unit kendaraan DFSK maupun SERES berupa Huawei Matepad 12x, Huawei GT5 Series, Voucher MAP, Voucher PLN.

Kemudian komsumen juga mendapatkan gratis pemasangan Wall Charger untung pembelian DFSK Gelora E dan SERES E1.

PT Sokonindo Automobile juga memberikan layanan purna jual yang memberikan rasa aman dan nyaman kepada para pelanggan 

BACA JUGA:DFSK Bocorkan Mobil Listriknya Untuk Pasar Tanah Air, Dari SUV, Komersial Hingga Compact Car

BACA JUGA:Transaksi DFSK Tembus Rp 107 Miliar di GIIAS 2022, SuperCab Berkontribusi Terbesar

Seperti jaminan untuk SERES E1 dengan garansi 8 tahun atau 120.000 km untuk baterai, garansi 3 tahun atau 100.000 km untuk kendaraan serta bebas perawatan selama 3 tahun atau 100.000 km (mana yang dicapai terlebih dahulu). 

Sedangkan setiap pembelian DFSK Gelora E, pelanggan akan mendapatkan garansi kendaraan selama 3 tahun atau 120.000 km dan garansi baterai dan system kelistrikan EV selama 5 tahun atau 200.000 km (mana yang dicapai terlebih dahulu).

Kategori :