Punya Dua Warna Baru, TVS Callisto 125 Makin Segar dan Elegan

Jumat 16-01-2026,15:31 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan

Satu kunci untuk semua fungsi penting, jadi bisa untuk kunci kontak, kunci stang, membuka tangki serta membuka jok

4. Suspensi, Rangka & Pengereman

• Suspensi depan: Teleskopik

• Suspensi belakang: Monotube Inverted Gas (MIG) dengan 3 tingkat pengaturan

• Rem depan: Cakram 220 mm

• Rem belakang: Tromol 130 mm

• Ban: 90/90 R12 tubeless

BACA JUGA:Perlindungan Jemaah, Kemenhaj Tangani Aduan Haji dan Umrah: Panggil Pihak Terkait!

BACA JUGA:Jadwal Siaran India Open 2026 Hari Ini, Ujian Berat Jonatan Christie dan Putri KW

Suspensi MIG memberikan daya redam yang sangat baik, sehingga nyaman melintasi jalanan bergelombang maupun perkotaan.

Garansi & Layanan Purnajual

TVS Indonesia memberikan perlindungan purna jual terbaik di kelasnya:

• Garansi Fuel Injection: 5 Tahun / 50.000 km

• 1 Tahun service gratis

• Garansi mesin: 3 Tahun / 36.000 km

Untuk harganya warna baru ini, TVS Callisto 125 dibanderol dengan harga Rp 22.800.000 (OTR Jakarta)

Kategori :