Nama Baik Tercemar, CEO Indodax Laporkan Akun Anonim ke Polda Metro Jaya

Kamis 22-01-2026,17:58 WIB
Reporter : Rafi Adhi Pratama
Editor : M. Ichsan

BACA JUGA:Cek Kalender Februari 2026 Lengkap Hari Besar Nasional dan Internasional, Ada Long Weekend Imlek!

"Siapa pun yang terlibat, pengelola akun, sumber pendanaan, pihak yang meramaikan giveaway, admin, hingga pihak yang membacking operasional silakan bersiap. Seluruhnya sudah masuk dalam radar. Proses hukum berjalan. Jejak digital tidak pernah hilang. Identitas hanya soal waktu. Penjemputan bukan ancaman, itu prosedur," tulis Oscar.

Polda Metro Jaya memastikan penanganan perkara dilakukan secara profesional dengan menelusuri jejak digital untuk mengungkap identitas pihak di balik akun anonim tersebut.

Kategori :