Manchester United Bidik Joao Gomes, Bocor Harga yang Diminta Wolves!
arga Joao Gomes Terungkap: Apakah Manchester United Akan Bergerak [email protected]
Meski begitu, ada pertanyaan apakah Gomes sudah benar-benar siap melangkah ke panggung lebih besar seperti Manchester United.
Di atas kertas, Baleba dan Anderson dinilai memiliki potensi lebih tinggi, sehingga United kemungkinan akan memprioritaskan dua target utama tersebut.
Jika skenario itu terjadi, Gomes dapat menjadi opsi tambahan untuk memperkuat kedalaman skuat.
Terlebih, banderolnya yang relatif lebih rendah dibandingkan Baleba atau Anderson membuat sang gelandang bisa menjadi solusi ekonomis untuk mempertebal lini tengah MU.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: