Kebakaran Rumah Dinas Wakil Gubernur Jambi, Tim Labfor Palembang Langsung Turun Tangan

Jumat 18-03-2022,21:36 WIB
Reporter : reza
Editor : reza

Afrito menambahkan, bahwa dugaan awal penyebab kebakaran rumah Dinas Wakil Gubernur Jambi tetap sama dari sebelumnya yaitu korsleting listrik.

"Itu merupakan dugaan awal, namun nanti akan dipastikan lagi oleh Tim Putlabsfor, kita tunggu hasil penyelidikannya sehingga dapat mengetahui dengan pasti penyebab pasti kebakaran ini," tambah Kompol Afrito. (rhp)

 

Kategori :