Awas, Ini 7 Jenis Sengatan Serangga yang Sangat Berbahaya, Salah Satunya Ada Kutu Kasur

Selasa 06-12-2022,18:44 WIB
Reporter : Sun Jian
Editor : Aulia Nur Arhamni

JAKARTA, DISWAY.ID – Ketika seseorang terkena sengatan serangga, umumnya akan timbul reaksi alergi seperti bengkak, gatal dan bentol-bentol. Sengatan atau gigitan serangga dapat menembus kulit dan menyebabkan peradangan sehingga kulit bengkang, kemerahan dan gatal.

Sengatan serangga sangat umum dalam kehidupan sehari-hari dan rata-rata setiap orang mengalami reaksi berbeda setelah digigit serangga. Serangga biasanya menggigit, menyengat dan mengeluarkan racun sebagai bentuk pertahanan dirinya. 

Mengutip dari berbagai sumber, berikut 7 jenis serangga yang menyebabkan reaksi alergi dan harus diwaspadai, di antaranya:

BACA JUGA:Dikira Emas, Pria Ini Pungut Batu 'Harta Karun' Langka di Dunia

1.Semut api

Serangga dengan rasa solidaritas yang tinggi adalah semut. Semut api dapat menggigit beberapa kali dan gigitannya dapat mengeluarkan racun. Contoh reaksi alerginya, seperti, rasa terbakar, bengkak, dan kemerahan dan nyeri hebat di tempat gigitan. 

2.Nyamuk

Selain menimbulkan reaksi alergi atau efek gigitan serangga seperti bentol dan gatal. Namun, Anda juga harus berhati-hati dengan hewan satu ini. 

BACA JUGA:Putri Candrawathi Mengaku Pahanya Dipegang-Pegang Brigadir J, Diungkap Jelas Oleh Benny Ali

Nyamuk membawa dan menularkan virus demam berdarah, DBD, Zica, kaki gajah, dan penyakit berbahaya lainnya. Gigitan nyamuk yang mengandung virus di atas dapat menularkan penyakit berbahaya.

Tak jarang korban gigitannya harus dirawat di rumah sakit. Begitu juga banyak kasus orang meninggal akibat jenis gigitan serangga satu ini.

3.Tawon

Hewan pemangsa ini mengandung racun, dan dapat menyengat beberapa kali. Hal ini karena tawon memiliki sengat tidak bergerigi sehingga dapat dicabut setelah ditancapkan pada sasaran. Menimbulkan efek kulit kemerahan, bengkak, gatal pada kulit dan lain sebagainya.

BACA JUGA:Kocak! Gaya Song Joong Ki Kepergok Kondangan di Bali Bikin Salfok, Netizen Auto Sebut Jamet

4.Lebah 

Kategori :