Banyak yang mengungkapkan kekaguman mereka dan keinginan mereka untuk melestarikan alam baru ini.
“Alhamdulillah dan terima kasih kepada Yang Mahakuasa bisa mengabadikan (Tanaman hijau) sebagai berkah bagi kami,” kata salah satu pengguna Twitter.
Banyak netizen mengaitkan kondisi ini dengan sebuah hadis HR Muslim yang artinya, “Tidak akan tiba hari Kiamat hingga tanah Arab kembali hijau penuh dengan tumbuhan dan sungai-sungai".
#فيديو????
— إمارة منطقة مكة المكرمة (@makkahregion) January 7, 2023
جبال #مكة تكتسي الخَضار بعد الأمطار التي شهدتها مؤخراً
.
تصوير: عبدالإله السلمي pic.twitter.com/finS66zJXb