Hubungan Nur Wanita Audi A6 Dengan Kompol D Diungkap Kepolisian, Sudah Dijalani Selama 8 Bulan

Selasa 31-01-2023,14:21 WIB
Reporter : Rafi Adhi Pratama
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Serah Terima Keketuaan ABAC, Mendag Zulhas: Kolaborasi Pemerintah Dukung Kekuatan Indonesia di ASEAN 2023

Kombes Yudo menuturkan untuk proses lebih lanjut terkait pelanggaran kode etik Kompol D masih ditangani oleh Bid Propam Polda Metro Jaya. Termasuk, soal pelaksanaan sidang kode etik terhadap Kompol D.

Disebutkannya, mobil Audi A6 itu bukan bagian dari iring-iringan anggota polisi. Sedangkan terkait penggunan plat nomor palsu di mobil tersebut merupakan bagian dari penyidikan Polres Cianjur.

"Karena locus delictinya di Cianjur, tentu proses penyidikan di Polres Cianjur. Polda Metro Jaya hanya menangani kasus pelanggaran kode etiknya." tandasnya.

 

Kategori :