PAN Blak-blakan Akan Siap Kembali Dukung Prabowo untuk Pilpres 2024, Eddy Soeparno: Kita Tinggal Klik Saja!

Jumat 14-04-2023,09:00 WIB
Reporter : Andrew Tito
Editor : Dimas

Eddy menyebut, pertemuan antara kedua ketua umum partai tersebut itu kembali menjalankan apa yang selama ini telah terealisasi berdasarkan pilpres-pilpres sebelumnya.

"Jadi ini salah satu penyebab kenapa PAN waktu itu hadir di tempatnya Pak Prabowo, mengunjungi Gerindra. Untuk kita membangun kembali gagasan, membangun kembali pemikiran yang telah kita lakukan di pilpres 2014 dan 2019," ujarnya.

Kategori :