KPU Umumkan 67 Nama Mantan Napi Jadi Bacaleg DPR RI dan DPD RI, Berikut Ini Daftarnya

Senin 28-08-2023,04:52 WIB
Reporter : Intan Afrida Rafni
Editor : Khomsurijal Wahibudiyak
KPU Umumkan 67 Nama Mantan Napi Jadi Bacaleg DPR RI dan DPD RI, Berikut Ini Daftarnya

Partai Ummat

1. Irsyadul Fauzi, dapil Sumatera Barat I dengan nomor urut 2.

Nama-nama mantan narapidana ditingkat DPD RI: 

1. Edi Agusdin, dapil Bengkulu dengan nomor urut 6.

2. Patrice Rio Capella, dapil Bengkulu dengan nomor urut 10.

3. Cinde Laras Yulianto, dapil Daerah Istimewa Yogyakarta dengan nomor urut 3.

4. Petrus Hilman Dapot Tuah Purba, dapil Jambi dengan nomor urut 14.

5. Dody Rondonuwu, dapil Kalimantan Timur dengan nomor urut 7

6. Emir Moeis, dapil Kalimantan Timur dengan nomor urut 8.

7. Rendi Susiswo Ismail, dapil Kalimantan Timur dengan nomor urut 16.

8. Ismeth Abdullah, dapil Kepulauan Riau dengan nomor urut 8.

9. Samson Yasil Alkatiri, dapil Maluku dengan nomor urut 13.

10. Muhaimin Yahya Mutawalli, dapil Nusa Tenggara Barat dengan nomor urut 12.

11. A. ABD. Waris Halid, dapil Sulawesi Selatan dengan nomor urut 1.


Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan, Idham Holik: Pengumuman dari 9.925 bakal calon legislatif (Bacaleg) yang dinyatakan telah memenuhi syarat ini akan diumumkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) ke publik pada Sabtu 19 - 23 Agustus 2023.-Intan Afrida Rafni-

12. Andi Baso Ryadi Mappasulle, dapil Sulawesi Selatan dengan nomor urut 7.

Kategori :