Berikut Cara Bayar Easy Cash Lewat DANA, Biaya Admin Hanya Rp 4.500

Rabu 18-10-2023,13:17 WIB
Reporter : Subroto Dwi Nugroho
Editor : Derry Sutardi

BACA JUGA:LINK Saldo DANA Kaget Terbaru Hari Ini, Selasa 10 Oktober 2023: Klaim Cuan Rp100.000 Nih

BACA JUGA:Mudah Banget, Top Up Saldo DANA bisa di ATM atau Mobile Banking, Begini Caranya!

Syarat Bayar Easy Cash Lewat DANA

Pembayaran cicilan Easy Cash lewat DANA harus memperhatikan beberapa yang lakukan agar dalam transaksi lancar atau tidak dalam melakukan pembayaran.

  • Memiliki aplikasi DANA di HP kalian
  • Tersedia saldo yang cukup untuk bayar Easy Cash beserta cadangan biaya admin
  • Memiliki kode virtual account bayar Easy Cash
  • Saat bertransaksi jaringan internet dalam keadaan normal
  • Kode Pembayaran Easy Cash

BACA JUGA:Saldo DANA Gratis Cair Rp 275 Ribu Cuma dengan Masukkan Nomor HP, Begini Caranya!

BACA JUGA:Limit Sampai Rp 50 Juta, Simak Daftar KUR BCA 2023, Bunganya Lebih Rendah dari Pinjol!

Pembayaran Easy Cash sebetulnya bisa di lakukan dimana saja baik lewat perbankan, Toko pembelanjaan, atau dompet digital, asalkan sudah memiliki kode virtual account pembayaran. 

Kode tersebut tentunya akan berbeda beda dalam tiap kali bertransaksi.

Maka untuk mendapatkan kode pembayaran tentunya dari aplikasi easy cash itu sendiri. 

Setelah mendapatkan kode baru bisa melakukan pembayaran salah satunya lewat Dompet digital yaitu DANA.

Biaya Admin Bayar Easy Cash Lewat DANA

Secara umum melakukan transaksi pembayaran memang menggunakan biaya admin.

Meski di antaranya ada yang gratis biaya admin saat bertrasaksi mungkin karena ada promo atau alasan lainnya.

Namun perlu kalian ketahui bayar Easy Cash lewat aplikasi DANA akan dikenakan biaya admin saat transfer ke rekening bank sebesar Rp. 4.500 pertransaksi.

 

 

Kategori :