JAKARTA, DISWAY.ID- Film layar lebar di bioskop bulan Nopember 2023 yang patut ditonton salah satunya Marvel Cinematic Universe (MCU) yang berjudul The Marvels 2.
Film kedua Captain Marvel akan debut pada bulan ini dengan pemeran utama yang sebelumnya Brie Larson sebagai Carol Danvers.
Tak hanya film Captain Marvel, beberapa film akan rilis dan ditanyakan di bulan November ini.
Seperti film spin-off dari waralaba The Hunger Games yang bertajuk The Hunger Games: The Ballad of the Songbirds and Snakes juga akan ditayangkan pada bulan November 2023.
Berikut Daftar Film yang Tayang Pada November 2023
The Killer rilis 10 November 2023-screenshot/YouTube-
BACA JUGA:Kisahnya Viral di Media Sosial, Film Saranjana: Kota Ghaib Siap Menghantui Bioskop 26 Oktober 2023
BACA JUGA:Film Horor Terbaru “The Nun 2” Streaming Pertama Di CATCHPLAY+
The Marvels
Tanggal rilis: 10 November 2023
Daftar pemain: Brie Larson sebagai Carol Danvers, Samuel L.Jackson sebagai Nick Fury, Zawe Ashton sebagai Dar-Benn
Sinopsis:
Kekuatan Carol Danvers terjerat dengan kekuatan Kamala Khan dan Monica Rambeau, memaksa mereka bekerja sama untuk menyelamatkan alam semesta.
Berkatnya kejadian itu, kini Captain Marvel akan bergabung dengan keduanya dalam bekerja sama untuk menyelamatkan alam semesta.
BACA JUGA:Sinopsis Film Dokumenter Netflix 'The Devil on Trial', Terinspirasi Film The Conjuring 3