Saldi Isra Jalani Pemeriksaan MKMK Selama Satu Jam, Apa Hasilnya?

Rabu 01-11-2023,18:30 WIB
Reporter : Intan Afrida Rafni
Editor : Dimas

Pemeriksaan tersebut dilakukan langsung oleh anggota MKMK, yaitu Jimly Asshiddiqie, Wahiduddin Adams, dan Bintan R. Saragih.

Sebelumnya, tiga Hakim Konstitusi telah menjalankan pemeriksaan terlebih dahulu, yaitu Anwar Usman, Arief Hidayat, dan Enny Nurbaningsih. 

Ketiga juga menjalani pemeriksaan atas perkara yang sama. Begitu pula dengan tahapannya yang juga dilakukan secara tertutup di Gedung MK II. 

Sedangkan untuk hari ini, Rabu, 1 November 2023. MKMK juga akan melakukan pemeriksaan terhadap tiga Hakim Konstitusi, Saldi Isra, Manahan Sitompul, dan Suhartoyo. 

"Ada tiga hakim. Satu Pak Saldi Isra, dua Pak Manahan, tiga Pak Suhartoyo," ujar Ketua MKMK Jimly Asshiddiqie, Selasa,31 Oktober 2023 malam.

Kategori :