JAKARTA, DISWAY. ID – Menghabiskan libur Nataru dengan berpergian menggunakan kendaraan bersama keluarga menjadi salah satu pilihan bagi masyarakat Tanah Air.
Untuk itu kebahagian bersama keluarga dan teman jangan sampai terganggu karena sesuatu yang tidak diinginkan karena keteledoran dalam berkendara.
Salah satu yang harus diperhatikan selam berkendara adalah tetap menjaga safety riding libur Nataru dalam perjalanan.
BACA JUGA:Daihatsu Akui Adanya Kecurangan: Kami Akan Lakukan Reformasi Besar-besaran
BACA JUGA:Punya Lebih dari 1.600 Koleksi Rokok, Inilah Lokasi Syuting Serial Gadis Kretek di Kudus
Seabagai salah satu perusahaan yang bergerak dibidang saja pengentaran barang dan telah mengantongi sertifikat safety riding dari BPJS, Ninja Expres membagikan beberapa tips safety riding yang dapat di praktekan dalam berkendara khususnya menggunakan sepeda motor.
Adapun tips safety riding libur Naratu ala Ninja Xpress antara lain:
1. Perawatan Kendaraan
Sebelum memulai perjalanan, pastikan sepeda motor dalam kondisi baik, periksa rem, lampu,ban, dan oli mesin.
Pastikan bahwa semua komponen kendaraan berfungsi dengan baik untuk menghindari masalah teknis yang dapat terjadi di tengah perjalanan.
BACA JUGA:Irak Akan Usir Amerika dari Negaranya, Mereka Bukan Pasukan Tempur
BACA JUGA:Unesco Tetapkan Kekayaan Sumbu Filosofi Yogyakarta Jadi Warisan Dunia
2. Istirahat Secukupnya
Penting untuk menghindari kelelahan saat berkendara dan berhentilah untuk istirahat sejenaksetiap 1-2 jam, terutama saat melakukan perjalanan jarak jauh.
Hal ini membantu menjaga fokus dan kewaspadaan kita saat menempuh perjalanan.