Timnas AMIN: Film Dokumenter Dirty Vote Bukan Fitnah, Sebagian yang Diceritakan Betul-betul Terjadi

Kamis 15-02-2024,21:28 WIB
Reporter : Anisha Aprilia
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Pengalaman Baru Rawat Kulit Wajah dengan Ovale Dingin, Auto #ExtraBersihExtraSegar

Melalui kanal Dirty Vote, film ini ditonton lebih dari 1.5 juta kali usai 10 jam ditayangkan di YouTube.

Dandhy mengatakan proses pembuatan film tersebut melibatkan 20 lembaga, antara lain Aliansi Jurnalis Independen (AJI), Bangsa Mahardika, Ekspedisi Indonesia Baru, Ekuatorial, Fraksi Rakyat Indonesia, Perludem, Indonesia Corruption Watch, JATAM, Lokataru, LBH Pers, WALHI, Yayasan Kurawal, dan YLBHI.

Kategori :