PLN Hadirkan Personel Siaga Listrik Saat Peresmian RSPPN di Bintaro Sebagai Wujud Pelayanan Kepada Masyarakat

Rabu 21-02-2024,20:04 WIB
Reporter : Fandi Permana
Editor : Fandi Permana

BACA JUGA:Penawaran Spesial Penambahan Daya dari PLN Untuk Pemesanan Chery Omoda E5 Selama IIMS 2024

BACA JUGA:Komitmen PLN UID Jakarta Raya Kawal Pasokan Listrik Sampai Pemilu Tuntas Patut Diacungi Jempol!

Pembangunan RSPPN merupakan inisiasi Kementerian Pertahanan (Kemhan) pada saat munculnya pandemi Covid-19.

Kementerian Pertahanan berinisiatif agar kebutuhan anggota Kemhan/TNI beserta keluarganya dan masyarakat umum terhadap kesehatan dapat terpenuhi.

Dalam sambutannya, Presiden mengatakan, pandemi COVID-19 yang melanda sebagian besar dunia beberapa waktu lalu, telah memberikan pelajaran pentingnya fasilitas kesehatan yang lengkap untuk mengatasi kondisi-kondisi kedaruratan.

Turut hadir dalam peresmian tersebut antara lain Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, dan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo.

Kategori :