BACA JUGA:Lebih Sering Jajan Tapi Tak Pernah Sedekah, Gus Baha: Nabi Mengajari Tentang Pengabdian Uang
Bisa jadi secara hitungan hisab hari itu seharusnya terlihat hilal, sebab hilal berada di atas tiga derajat.
Tetapi, karena mendung maka hilal terhalang, apalagi kalau sudah turun hujan.
"Logikanya begini, saya contohkan saja ketika Ramadhan, semisal hari ini adalah hari Senin dan mulai Ramadhan secara hisab. Ahad kemarin tanggal 29 dan mendung sehingga tidak terlihat jelas. Lalu istikmal (disempurnakan). Kamu istikmal Ramadhan hari Senin atau Selasa? Kan Selasa. Berdasarkan metode hisab sudah boleh puasa Senin," lanjutnya.