Mirisnya, YouTuber Aya Ibrahim itu menikah siri secara diam-diam tanpa sepengetahuan sang istri dan keluarga.
BACA JUGA:Cuan! Viral Jastip Foto dan Video Ucapan saat Mendaki Gunung Rinjani, Bikin Untung Rp10 Juta
Padahal sang istri tengah hamil muda saat keduanya melangsungkan pernikahan.
"Jadi Trian Januar alias Aya Ibrahim yang masih berstatus suami saya secara diam-diam tanpa sepengetahuan saya dan keluarga menikah siri dengan perempuan tersebut Ketika saya sedang mengandung 2 bulan," ucapnya.
Diungkapkan oleh istri sah bahwa status rumah tangganya saat ini masih menggantung dan menolak poligami.
"Status saya dengan beliau sekarang masih menggantung dan di sini saya menolak keras adanya poligami," ujarnya.
Tak hanya itu, sang istri juga membeberkan sikap Aya Ibrahim yang disebut menikahi janda muda itu mengaku telah menalak 3.
BACA JUGA:Viral Orang Utan Raksasa di Kaltim Gegerkan Warga, Kepala BKSDA: Karena Angle Video
Namun, sang istri menyebut bahwa dirinya tidak pernah merasa ditalak oleh Aya Ibrahim.
"Beliau pindah rumah ketika saya sedang hamil. Menurut perkataannya kepada setiap orang bahwa saya telah ditalak 3 ketika saya hamil," paparnya.
"Tapi saya tidak merasa dan bukti talak pun sampai sekarang tidak ada. Jadi, sampai sekarang di agama dan negara saya dan beliau masih sah suami istri," imbuhnya.
Tak berhenti di situ, sang istri juga menyindir Aya Ibrahim dan istri siri yang berbulan madu dengan kondisinya menahan sakit bersamaan mengurus anak-anaknya.
"Gimana rasanya Pa? Bahagia bulan madunya ala-ala ABG gitu padahal aku lagi nahan sakitnya hamil sambil urus 2 anak kami Pa. Nggak papa yang penting bapak bahagia," tuturnya.
BACA JUGA:Viral Video Syur 6 Menit 48 Detik Diduga Diperankan Buruh Pabrik, PT SMJ Brebes Angkat Bicara
Usai dugaan Aya Ibrahim dan Manda Putri Aul menikah siri dibongkar, kini akun media sosial keduanya ramai menuai banyak komentar negatif.
Ada tahu YouTuber Aya Ibrahim besok kita spill permintaan Cat Warrior Cabang Tiktok dan Istri Sahnya atas pernikahan sirinya dengan janda 19 tahun anak 1
— dhemit_is_back (@dhemit_is_back) July 9, 2024
Konten keren sih berbagi tapi g berbagi suami juga kanebo kering
Sepakat Cat Warrior? Klau sepakat siapkan jempol racing pic.twitter.com/A4nDjSupDG