BACA JUGA:Densus 88 Ungkap Penangkapan 2 Teroris Bekasi Bagian Pengamanan Kedatangan Paus Fransiskus
Sementara itu, dua terduga teroris lainnya ditangkap di hari yang sama di Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak dan Kota Solo
Tim Densus 88 menangkap terduga teroris berinisial A di Kebonbatur, Kecamatan Mranggen, Kota Demak.
Setelah melakukan penggeledahan, petugas menemukan barang bukti berupa bendera berlambang ISIS.