Polisi Periksa Lima Saksi dari Kemen PPPA Terkait Dugaan Praktik Aborsi Putri Nikita Mirzani

Senin 18-11-2024,18:21 WIB
Reporter : Fajar Ilman
Editor : Fandi Permana

Namun, ia tidak mengungkapkan identitas dokter yang diduga melakukan aborsi terhadap Lolly.

Nurma menambahkan bahwa penyidik juga akan berkoordinasi dengan pihak RSCM untuk memahami prosedur yang berkaitan dengan aborsi.

"Inisial belum. Ya itu nanti kita juga berkoordinasi dengan pihak RSCM untuk mencari juga dan sekalian keterangan-keterangan yang mengenai soal aborsi," tutupnya.

Kategori :