BATIQA Hotels Luncurkan Promo “Kejar Diskon November 2024”: Menginap Nyaman dengan Harga Terjangkau

Senin 25-11-2024,14:18 WIB
Reporter : Marieska Harya Virdhani
Editor : Marieska Harya Virdhani

Di FRESQA, semuanya disatukan dengan sepenuh hati untuk membuat pengalaman bersantap Anda lebih menyenangkan

FRESQA berasal dari kata "FRESH" dan "Quality A", dimana hanya menyajikan bahan-bahan segar mulai dari masakan Indonesia, Asia hingga masakan Barat.

BATIQA Play9round yang berada di area BATIQA Hotel Palembang merupakan café container yang di desain unik dan menjadi spot Instagramable.

Di tempat ini para tamu bisa menikmati cemilan ringan hingga kopi kekinian dengan nama KOPIQAWAN dan BESTEA.

Rasakan sensasi bersantap berbeda di atas ketinggian.

Rooftop Darmo Steakhouse yang terletak di BATIQA Hotel Darmo – Surabaya.

Restoran ini menyajikan hidangan steak berkualitas dan suasana romantis yang sempurna untuk momen spesial Anda.

Nikmati juga variasi minuman yang menyegarkan yang diracik khusus oleh para bartender kami.

BHM Hospitality mengajak Anda merasakan kehangatan Nusantara melalui sentuhan etnik tradisional di setiap BATIQA Hotels.

BACA JUGA:Hana Bank Gandeng Korea Tourism Organization, Promosikan Wisata Korea Selatan

Mulai dari sapaan 'selamat datang' yang diukir indah pada cap batik di interior hotel hingga minuman khas lokal yang siap menyambut Anda.

Setiap langkah Anda di BATIQA Hotels adalah sebuah pengalaman budaya yang autentik.

Saat ini BATIQA Hotels berada di 7 kota, yaitu Surabaya, Lampung, Pekanbaru, Palembang, Cikarang, Cirebon, dan Karawang.

Untuk informasi mengenai BATIQA Hotels Manajemen, Anda dapat mengunjungi langsung brandwebsite BATIQA Hotels di www.batiqa.com atau kirim email langsung ke development@ptbhm.com.

 

Kategori :