Tiket MotoGP Mandalika 2025 Diskon Lebih 50 Persen, Fasilitas Baru Hingga COC dan Marshal Putra Daerah

Sabtu 15-02-2025,16:42 WIB
Reporter : Reza Permana
Editor : Reza Permana
Tiket MotoGP Mandalika 2025 Diskon Lebih 50 Persen, Fasilitas Baru Hingga COC dan Marshal Putra Daerah

BACA JUGA:Ada Efisiensi Anggaran, Menaker Yassierli Optimis Program Ketenagakerjaan Tak Terganggu

BACA JUGA:Video Viral Kades Kohod Arsin Suruh Tukang Pasang Pagar Laut, Kuasa Hukum: Lagi Pasang Tanggul

“Tahun ini kami akan membuka Bukit Seger sehingga masyarakat Lombok juga dapat menyaksikan MotoGP, meskipun lokasi tersebut juga dibuka bagi penonton diluar Lombok,” tambahnya.

Adapun potongan harga tiket MotoGP:

VIP Hospitality

  1. VIP Deluxe Class dari Rp15.000.000 menjadi Rp11.250.000
  2. VIP Luxury tent T1, D,F dan G dari Rp7.750.000 menjadi Rp5.812.500

Grand Stand   

  1. Premim Grandstand A dari Rp1.750.000 menjadi Rp612.500
  2. Premium Grandstand B,C,J dan K dari Rp900.000 menjadi Rp315.000
  3. Regular Grandstand E,G, H dan I dari Rp400.000 menjadi Rp140.000

BACA JUGA:Ada Efisiensi Anggaran, Menaker Yassierli Optimis Program Ketenagakerjaan Tak Terganggu

BACA JUGA:Video Viral Kades Kohod Arsin Suruh Tukang Pasang Pagar Laut, Kuasa Hukum: Lagi Pasang Tanggul

COC Hingga Marshal Lokal

Selain harga khusus tiket MotoGP mandalika, dari sisi penyelenggaraan juga terdapat perbedaan yang signifikan, di mana mulai COC hingga masrshal adalah warga lokal semua.

Hal ini sangat jauh berbeda dari penyelenggaraan pertama kali, di mana COC serta marshal didatangkan dari Sirkuit Sepang Malaysia.

Edy Saputra selaku Deputy of Sport Motorcycle IMI menjelaskan bahwa mulainya Sirkuit Mandalika menggunakan COC dan marshal putra daerah akan dimulai pada musim 2025

Berbagai persiapan juga akan dilakukan oleh pihak IMI serta Madalika, di antaranya adalah melakukan pelatihan 2 kali setahun serta pematangan menjelang digelarnya MotoGP mendatang.

BACA JUGA:KPK Ungkap Alasan Kasus CSR BI Belum ada Tersangka Hingga Saat Ini

BACA JUGA:Makin Jago Nyodok Bola, Hary Tanoe Resmikan Pro Billiard Center: Siap Lahirkan Talenta Dunia!

Selain akan mengguankan tenaga lokal, Edy juga menyampaikan jika marshal sudah tidak lagi menggunakan bendera di lintasan namun akan diganti dengan LED Sign.

Kategori :