Indah Kiat Raih Penghargaan Perusahaan Publik Terbaik 2025, Ini Kuncinya!

Sabtu 01-11-2025,17:17 WIB
Reporter : Rafi Adhi Pratama
Editor : Khomsurijal W

4. Kontribusi terhadap perekonomian nasional

5. Inisiatif keberlanjutan (sustainability initiatives)

Penilaian ini menempatkan Indah Kiat sebagai contoh penerapan prinsip ESG (Environmental, Social, and Governance) di sektor kehutanan dan kertas.

BACA JUGA:KKP Bekali Pengelola SPPG Teknik Mengolah Ikan yang Aman dan Bermutu

“Keberhasilan ini merupakan hasil dari kolaborasi dan semangat seluruh karyawan dalam menghadirkan produk berkualitas tinggi yang ramah lingkungan. Kami percaya, keberlanjutan bukan sekadar tujuan, tetapi perjalanan panjang menuju masa depan yang lebih hijau dan inklusif,” kata Suhendra.

Kategori :