Menkes Budi Gunadi Bongkar Penyebab Diabetes di Indonesia Naik 13 Persen: Ini Bahaya, Ibu Saya Kena

Menkes Budi Gunadi Bongkar Penyebab Diabetes di Indonesia Naik 13 Persen: Ini Bahaya, Ibu Saya Kena

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin bongkar penyebab penyakit diabetes di Indonesia meningkat--

JAKARTA, DISWAY.ID -- Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin bongkar penyebab diabetes di Indonesia naik 13 persen.

Penyakit diabetes salah satu momok yang menakutkan di Indonesia.

Budi menerangkan salah satu penyebab penyakit diabetes banyak diidap banyak orang adalah soal gaya hidup dan pola makan.

BACA JUGA:Bahaya! Kasus Diabetes di Indonesia Naik 13 Persen, Budi Gunadi: Itu Saja Sama 35 Juta Orang

Katanya, gaya hidup dan pola makan yang buruk diterapkan seseorang akan berpotensi menderita penyakit berbahaya ini.

Budi menegaskan, jika seseorang sudah terkena diabetes dan dirawat, itu masuk dalam kategori darurat.

Ia memberikan contoh di mana sang ibunda sendiri terkena diabetes dan perlu perawatan intens.

BACA JUGA:Simak Manfaat Konsumsi Jus Delima Bagi Penderita Diabetes

"Ini bahaya. Ibu saya kena diabetes. Jadi kalau sudah dirawat, sudah bahaya sekali," jelasnya.

Diabetes Ibu dari Semua Penyakit

Menurut Budi Gunadi, penyakit diabetes merupakan ibu dari semua penyakit.

Menurut catatan baru Kemenkes RI, saat ini Indonesia darurat diabetes.

Sebab kasus-kasus penyakit diabetes di Indonesia saat ini naik 13 persen.

BACA JUGA:10 Obat Herbal Penurun Gula Penderita Diabetes Secara Alami

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads