Aduh, Justin Hubner Bikin Blunder, Kenapa? Singgung Sistem Shin Tae-yong

Aduh, Justin Hubner Bikin Blunder, Kenapa? Singgung Sistem Shin Tae-yong

Justin Hubner bikin blunder berujung Indonesia kebobolan gol ketiga Libya-Foto/Instagram/@justinhubner-

Indonesia masih akan melawan Libya dalam pertandingan uji coba kedua pada Jumat, 5 Januari 2024.

Kedua pertandingan juga sebagai persiapan Shin Tae-yong jelang menghadapi Piala Asia 2023.

Di kejuaraan ini Indonesia akan satu grup dengan Jepang, Irak, dan Vietnam.

Pada 15 Januari 2024 nanti Indonesia akan melakoni pertandingan perdana melawan Irak.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads